Memasang page counter pada blog atau website
Page counter merupakan fasilitas yang digunakan untuk mengetahui berapa banyak blog atau website kita di kunjungi/visit sehingga dapat mengukur popularitas sebuah blog atau website. Sebenarnya banyak sekali website yang menyediakan page counter baik yang gratis atau yang berbayar, berikut saya paparkan cara memasang page counter
Page counter merupakan fasilitas yang digunakan untuk mengetahui berapa banyak blog atau website kita di kunjungi/visit sehingga dapat mengukur popularitas sebuah blog atau website. Sebenarnya banyak sekali website yang menyediakan page counter baik yang gratis atau yang berbayar, berikut saya paparkan cara memasang page counter
1. Kunjungi http://www.easycounter.com/ untuk mendaftarkan blog atau site anda.
2. Jika sudah disetujui copy kode sricptnya
3. Masuk ke blog di menu layout, kemudian add gadget dimana lokasi page counter mau disimpan pilih HTML/javaSript
4. Save dan ok
5. Cek melaui preview
Tulisan Ini Menarik? Copas Permalink ini di Blog Anda
No comments:
Post a Comment